Sabtu, 25 Agustus 2012

You are here : Home » ILMU EMAIL, UNTUK PEMULA » Bikin Blog Baru Dengan Email Yang Sama

Bikin Blog Baru Dengan Email Yang Sama

Jika Agan bosan dengan blog lama, Agan bisa membuat blog lagi tanpa harus menggunakan email baru juga. 

Karena dengan email sebelumnya Agan masih bisa menambahkan blog baru.

Saya sudah mencobanya. Saya punya 7 blog dengan menggunakan 1 email. Sepertinya ini sengaja di mudahkan Blogspot.com untuk memanjakan para penggunanya.

Caranya pun terbilang sangat simpel.

1. Ketika Agan masuk ke Dasbor blog Agan, lihatlah sisi kiri. 
__Di situ ada bacaan "Blog Baru".

blog baru dengan email sama

2. Setelah di klik, Agan cukup isi kolom yang di sediakan.

* Judul : Tulis judul blog baru Agan
* Alamat : Tulis domainnya, selama tersedia. Contoh : ketagihanbaca
* Pilih Template. Jangan khawatir, template bisa Agan ganti nantinya.

3. Klik "Buat Blog". Selesai.

Selanjutnya tinggal meneruskan pekerjaan. Apakah langsung di isi dengan artikel/postingan. Atau di setel dulu tampilannya. Itu masing-masing selera Agan.

Selamat mencoba. Salam blogger.

2 komentar: